10 Situs Tempat Download Template Blogger Gratis Terbaik

Situs  tempat download template blogger gratis terbaik yang akan di bahas kali ini adalah merupakan situs-situs yang menyediakan template yang Responsive, Seo Friendly, Fast Loading, Ready for Google Adsense,  dan Free Use.

Namun demikian sebelum kita membahasnya, bagi kamu yang baru pemula dalam hal mendownload serta menggunakan template gratis baik itu dari blogger atau platform lainnya, perlu mengetahui bahwa menggunakan template secara gratis harus memperhatikan juga aturan penggunaanya.

Salah satu yang terpenting adalah tidak menghilangkan link atribusi kecuali kamu dapat izin dari sang creator template tersebut atau juga telah membelinya, paham? Nah, mengenai situs atau website tempat memperoleh template blogger gratis itu sendiri bisa di lihat di bawah ini.

Beberapa situs berasal dari luar negeri dan beberapa lagi buatan lokal. Kesemuanya ini merupakan tempat yang legal, walaupun demikian sebenarnya sebagian template yang tersedia adalah premium/berbayar tapi ada juga versi gratisnya kok. Nah, sekarang langsung saja kita simak 10 situs tempat download template blogger gratis terbaik.

Baca juga : Cara Mudah Mengedit Template Blog Di Blogger Untuk Pemula


Gooyaabitemplates

10 Situs Serta Website Tempat Download Template Blogger Gratis High Quality Terbaik

Top 1 situs tempat download template blogger gratis terbaik pada daftar kali ini di tempati oleh Gooyaabitemplates. Hal ini karena situs yang didirikan oleh Subramanian ini merupakan tempat distribusi template Blogger terbesar, profesional, menarik, dan berkualitas tinggi dari para Desainer  dan Developer terbaik. 

Terdapat berbagai macam jenis template yang bisa kita unduh di sini semuanya berasal dari situs-situs top seperti Templatesyard, Soratemplates, dan yang lainnya. Mulai dari template blog bertemahkan wisata, majalah, berita, anima, dan masih banyak lagi bisa di dapatkan di sini secara gratis.

Selain itu, situs ini juga sering melakukan update. Jadi, Gooyaabitemplate juga merupakan tempat download template blog gratis terbaru terbaik.


Btemplates

10 Situs Tempat Download Template Blogger Gratis Terbaik Dan Terlengkap

BTemplates adalah situs  galeri template blogger yang dibuat pada Maret 2008 dengan tujuan untuk menunjukkan, menjelaskan, dan memberi peringkat templat terbaik untuk platform blog di Google. 

BTemplates ini juga merupakan situs penyedia templat Blogger pertama dan tertua dengan koleksi templat terbesar jika di bandingkan yang lainnya. Terdapat template dari berbagai karya terbaik dan berkualitas Developer serta Desainer profesional. Jadi, tidak heran jika di sinilah tempat terbaik dan terlengkap untuk mendownload template blogger jadul hingga moderen.


Templatesyard

10 Situs atau Website Tempat Download Template Blogger Gratis, Keren, Ringan Terbaik

Templatesyard adalah situs tempat download template blogger gratis keren dan ringan, berkualitas tinggi dengan tampilan serta tata letak yang tampak seperti template premium. Sebenarnya, tujuan utama dari situs ini adalah untuk memberikan template blogger berkualitas utama yang dalam artian bisa membantu situs atau blog  para pengguna memperoleh lebih banyak traffic.

Maka dari itu, di Templatesyard pengguna dapat mengunduh template blogger yang sesuai dengan niche atau topik yang di pilih dalam desain khusus. Contohnya seperti topik berita, teknologi, fotografi, olahraga, video dan template hiburan lainnya.


Soratemplates

10 Situs Tempat Download Template Blogger Gratis, Simple, Keren Terbaik

Soratemplates adalah situs tempat download template blogger simple keren serta berkualitas yang sama halnya seperti Templatesyard. Walaupun demikian tentu ada perbedaan dari kedua situs ini. Salah satu yang menjadi perhatian adalah tampilan postingan pada  artikelnya. 

Jika di Templatesyard lebih condong seperti tampilan postingan ala Wordpress. Di mana jarak huruf terlihat sedikit berspasi kanan/kiri beserta atas/bawah-nya, maka pada Soratemplates lebih rapat dengan area penulisan yang lebih panjang. 

Hal ini memang terlihat sedikit kurang menarik, namun kembali lagi semua tergantung pada selera penggunanya. Lagi pula sekarang Soratemplates terlihat sudah mulai melakukan perubahan pada tampilan postingan artikelnya sama seperti ala Wordpress.


Themexpose

10 Situs Tempat Download Template Blogger Seo Gratis Terbaik

ThemeXpose adalah situs tempat download template Blogger SEO terbaik  yang dioptimalkan secara profesional dan berkualitas dengan tampilan yang menarik bagi para pengguna serta komunitas Blogger/blogspot. 

Mereka (ThemeXpose) sangat  berupaya menyediakan template blogger terbaik dalam hal SEO dengan kode yang terstruktur dan mudah diedit. Sehingga Blogger pemula sekalipun dapat dengan mudah menggunakannya dan membuat penyesuaian di dalamnya sesui dengan keinginan maisng-masing.

Walaupun sedikit kurang dari tampilan postingan artikelnya di mana hampir semua templatenya serupa dengan tampilan Soratemplates lama, namun ini tidak menjadi masalah karena sekali lagi semua tergantung selera bukan?


Templateism

10 Situs atau Website Tempat Download Template Blogger Gratis Keren Terbaik

Templateism adalah situs tempat download template blogger keren gratis yang didirikan oleh Syed Faizan Ali pada Desember 2012. Situs ini merupakan prakarsa dari MyBloggerLab dengan tujuan menciptakan template blog yang berkualitas tinggi namun para pemula dapat dengan mudah menggunakannya.

Koleksi template dari situs  Templateism ini bisa di bilang cukup banyak karena hampir semua kategori tersedia dalam versi gratis. Mulai dari template blogger teknologi, hiburan, olahraga, hingga berita, bisa kita temukan di sini.


Mybloggerthemes

10 Situs atau Web Tempat Download Template Blogger Gratis Terbaik

MyBloggerThemes merupakan blog khusus yang berisi template blogger gratis yang sama halnya seperti Gooyaabitemplates dan BTemplates. Sejak didirikannya pada tahun 2010 silam MyBloggerThemes kini telah menjadi populer di kalangan para blogger karena sudah memiliki koleksi template yang bisa di bilang lumayan banyak. Mulai dari template blogger berita, wisata hingga hiburan lainnya, semuanya ada di sini.

Hampir semua template yang berada MyBloggerThemes adalah bersumber dari Developer serta Desainer  web profesionl. Hal ini karena situs ini mempersilahkan siapapun juga untuk mensubmit karyanya di website mereka. Jadi, MyBloggerThemes juga merupakan tempat download template blog gratis terbaru terbaik karena sring update.


Bloggertheme9

10 Situs Tempat Download Template Blogger Gratis Dan Berbayar Terbaik


Bloggertheme9 adalah situs tempat download template blogger gartis dan juga berbayar yang didirikan oleh seorang perancang web Nikz Naveed. Sejak berdirinya pada tahun 2013 lalu, kini Bloggertheme9 telah berevolusi menjadi tempat berkumpulnya template blogger modern, berkualitas tinggi, segar, dan berbeda dari yang lainnya. 

Jika di perhatikan dengan seksama, template hasil karya Bloggertheme9 ini bisa di bilang memiliki perbedaan style dari situs- situs tempat download tempalte blogger sebelumnya. Hal ini mungkin karena di sebabkan sang pengembangnya benar-benar membagikan hasil karyanya sendiri secara original dari awal pengkodeannya hingga penggunaan aset-aset lainnya. 


Idntheme

10 Situs Tempat Mengunduh Template Blogger Gratis Untuk Adsense, Keren, Dan Seo Friendly Terbaik

Idntheme  adalah website tempat mendownload template blog blogger keren gratis terbaik yang berasal dari dalam negeri. Situs ini sangat di anjurkan bagi kalian para blogger pemula, karena walaupun produk ini berasal dari dalam negeri, tapi semua templatenya sangat SEO Friendly, Responsive, dan cocok untuk Adsense.

Selain itu, yang terpenting adalah template-template Idntheme juga mudah di edit  dan  tidak terlalu rumit. Sedangkan hal lainnya seperti masalah error pada template, maka akan mudah terselesaikan karena sang owner Arlina Design cukup aktif menjawab setiap pertanyaan yang ada.


Themeindie

10 Situs Serta Website Tempat Unduh Template Blogger Gratis Ringan Terbaik

Themeindie hampir sama dengan Idntheme yang juga merupakan situs tempat mengunduh template blogger keren dan ringan rasa lokal. Namun untuk Themeindie bisa di bilang merupakan tempat terbaik untuk mendapatkan template blogger yang Mobile Friendly yang tentunya tidak mengesampingkan hal lainnya.

Memang pada dasarnya template-template blogger moderen saat  ini hampir semua sudah ramah seluler, namun kelihatannya Themeindie memberikan perhatian yang lebih khusus mengenai masalah ini. Hal ini mungkin saja berkaitan dengan tujuan utama sang owner Bung Frangki yang memutuskan untuk membuat template yang cepat diakses.

Perhatian : Perlu di ketahui bahwa situs-situs di atas adalah merupakan situs yang masih Up To Date hingga sekarang. Sleain itu, perlu di ketahui juga bahwa yang namanya template gratis tentu ada beberapa kekurangannya. Selain kurang optimal, mungkin ada beberapa fitur yang tidak dapat di nikmati oleh para pengguna template gratis. Jadi, sampai disini dulu pembahasan mengenai 10 Situs tempat download template Blogger gratis terbaik.

Post a Comment

7 Comments

  1. Numpang promo ya Admin^^

    Segera bergabung bersama saya.. (upd4te 8ett1n9)
    Proses cepat, aman dan terpercaya..

    ReplyDelete
  2. Mampir bos di blog ku, jngn lupa komen juga.
    www.masndiwots.blogspot.com

    ReplyDelete
  3. Saya barusan buat template blogger juga mas

    Demo: https://templategurublogger.blogspot.com/
    Preview Jadinya: https://www.gurublogger.id

    SEO score, accessibility, dan speed scorenya perfect 100
    barangkai author blog ini berkenan mencoba dan memberikan penilaian disilahkan

    Temen blogger lain juga yang pingin nyobain template buatan anak negeri monggo, template ini saya bagikan gratis

    ReplyDelete
  4. Terima kasih, bisa di coba satu satu mana yang cocok ni.
    Sekedar info yang ingin membuat blog download, bisa pakai timer sebelum muncul link download
    Cara Menambahkan Timer Download di Blogger & WordPress

    ReplyDelete
  5. Website Bokep Gratis Streaming Indo Bebas No Vpn Dan Iklan Bisa Di Akses Di Mana Saja Dan Banyak Artis2 Hot Indo Link Bokep: http://5.100.152.145/

    ReplyDelete